Berwisata Sambil Menikmati Penginapan Mewah di Labuan Bajo

Berwisata Sambil Menikmati Penginapan Mewah di Labuan Bajo

Bagaimana Anda akan menghabiskan waktu berliburan Anda? Jika Anda memilih untuk berwisata, Indonesia memiliki banyak wilayah destinasi wisata. Mulai dari Kota-Kota besar seperti Jakarta, Bandung, Yogyakarta, Surabaya hingga tujuan wisata dengan pulau-pulau dan pantai-pantai eksotis seperti Bali, Lombok, Labuan Bajo, Raja Ampat dan daerah-daerah lainnya. Diantara daerah-daerah tersebut, Labuan Bajo merupakan destinasi wisata yang terbilang baru. Namun, Labuan Bajo sudah cukup dikenal bahkan untuk wisatawan mancanegara.

Seiring perkembangan destinasi yang ada di Labuan Bajo. Kini telah banyak perubahan yang bisa kita dapatkan di sana, khususnya perihal tentang fasilitas dan layanan paket wisata Labuanbajo yang semakin maju dan baik. Sehingga ketika anda melakukan perjalanan kesana, dan juga akan mengunjungi beberapa tempat wisata di sana, pastilah akan lebih dimudahkan dan lebih nyaman khususnya untuk mencari penginapan maupun fasilitas umum lainnya. Seperti tempat ibadah, restoran, tempat belanja dan lain sebagainya.

Penginapan Mewah di Labuan Bajo

Untuk fasilitas wisata, Labuan Bajo menyediakan berbagai fasilitas wisata yang bisa memudahkan para wisatawan untuk menikmati keindahan daerahnya. Mulai dari transportasi, penginapan atau hotel, kuliner dan fasilitas-fasilitas lainnya. Trasnportasi yang ada sudah memudahkan karena Labuan Bajo bisa diakses melalui darat, laut dan udara. Mengenai penginapan atau hotel, terdapat beberapa penginapan dan hotel yang bisa dipilih sesuai dengan selera Anda. Jika Anda ingin menikmati sensasi penginapan dengan seluruh kenyamanan wisata yang ditawarkan, berikut ini akan diulas mengenai penginapan mewah yang terdapat di Labuan Bajo.

1. Hotel Matahari

Hotel matahari yang berada di lokasi Labuan Bajo ini, menjadi salah satu penginapan yang kini diminati dan menjadi tempat persinggahan nan indah. Namun perlu diketahui, untuk bisa menikmati keindahan dan keunikan dari tempat penginapan ini anda cukup mengeluarkan biaya sebesar 450 ribu saja.

Sylvia Resort Labuan Bajo, sumber ig pinonyuu
Sylvia Resort Labuan Bajo, sumber ig @pinonyuu

Banyak fasilitas yang akan didapatkan ketika menginap di Hotel Matahari ini. Didukung pula dengan lokasi yang strategis, yakni pemandangan pantai dari lokasi kamar sehingga ketika membuka mata, akan bisa dengan langsung melihat ke arah laut. Pastilah ketika anda berada pada posisi demikian, akan menjadikan penginapan lebih berkesan dan tentunya akan menjadi pengalaman yang tak terlupakan.

2. Sylvia Resort

Tempat istirahat lain yang ada di Labuan Bajo yaitu sylvia resort. Yang mana penginapan ini memberikan banyak sekali keunggulan dan keunikan, karena dari lokasi penginapan yang sangat mendukung untuk mendapatkan pemandangan dan keindahan dari pantai Labuan Bajo. letak dari penginapan ini berada di antara laut dan bukit, sehingga pada moment matahari tenggelam akan mampu dengan jelas menyaksikan nya, karena lokasi penginapan sangat tepat berada di garis pantai.

Selain lokasi yang strategis juga biaya pada penginapan ini, cukup dengan 600 ribu saja telah dapat menikmati seluruh fasilitas yang dimiliki oleh penginapan ini. Sangtlah cocok bagi pengantin baru, untuk menghabiskan waktu liburannya di pantai pada penginapan Labuan Bajo ini sambil menikmati juga fasilitas sewa kapal Labuan Bajo.

3. Bajo View

Ketika anda menginginkan mencari tempat penginapan yang mampu memberikan suasana pantai, sesungguhnya maka Bajo View ini sangatlah cocok. Dikarenakan lokasi dari penginapan ini dikonsep dengan sedemikian rupa, sehingga menjadikan penginapan ini mampu memberikan kesan berbaur dengan alam. Bahan bangunan pada penginapan ini memang berasal dari kayu, sehingga kesan alam sangat kental ketika menggunakan penginapan ini.

Sylvia Resort Labuan Bajo, sumber ig ambaryupiter
Sylvia Resort Labuan Bajo, sumber ig @ambaryupiter

Biaya yang dibutuhkan untuk bisa bermalam di tempat ini ialah antara 400 ribuan. Kesan alami dan natural sangatlah mewarnai dari penginapan yang satu ini. Tidak heran semakin banyak yang mengunjungi dan singgah ke penginapan ini, karena kebanyakan para pengunjung yang menginap di tempat ini, memang sedang mencari sebuah hiburan yang sebenarnya. Salah satu nya ialah dengan berbaur dengan alam yang dikonsepkan ke dalam bentuk penginapan.

Penginapan atau hotel mewah yang ada bukanlah penginapan dan hotel mewah ala perkotaan yang modern yang memiliki fasilitas yang tinggi. Namun penginapan dan hotel yang bisa memadukan antara eksotisme daerah Labuan Bajo yang notabene merupakan pantai dan laut dengan kenyamanan berwisata. Semoga dengan informasi ini dapat membantu Anda dan selamat berwisata!

Picture of Lora Helmin

Lora Helmin

Excepteur sint occaecat cupidatat non proident, sunt in culpa qui officia deserunt mollit anim id est laborum.

Leave a Reply

Picture of Hi, jenny Loral
Hi, jenny Loral

Lorem ipsum dolor sit amet, consectetur adipiscing elit, sed do eiusmod tempor dolore magna aliqua.

Categories

Recent Posts

Never Miss News

Facebook
Twitter
WhatsApp
LinkedIn

Notice: ob_end_flush(): failed to send buffer of zlib output compression (1) in /home/labuanbajotour/public_html/wp-includes/functions.php on line 5427

Notice: ob_end_flush(): failed to send buffer of zlib output compression (1) in /home/labuanbajotour/public_html/wp-includes/functions.php on line 5427